Wednesday, May 30, 2012

TWO VARIABLE REGRESSION

Regresi dengan dua variabel adalah regresi yang menghubungkan antara satu variabel dependen (terikat) dan satu variabel independen (bebas). Persamaan regresi dapat dibentuk dari data populasi (PRF) dan dari sampel (SRF).

contoh soal : 

The table below is Indonesian annual inflation and GDP growth from 1980 to 2010
Year
CPI inflation
GDP Growth
1980
18,0171508
8,724998928
1981
12,24437573
8,148190997
1982
9,481448411
1,104073701
1983
11,78728998
8,44990772
1984
10,4555227
7,172151983
1985
4,72939738
3,477538794
1986
5,827196941
5,964516381
1987
9,275490958
5,30000314
1988
8,043166094
6,355678747
1989
6,417660784
9,084714336
1990
7,812677403
9,001573222
1991
9,416131453
8,927796145
1992
7,52573572
7,220501604
1993
9,687785514
7,254075412
1994
8,518497243
7,540066679
1995
9,432054587
8,396358045
1996
7,968480169
7,642786284
1997
6,229896168
4,699872542
1998
58,38708718
-13,1267239
1999
20,48911753
0,791129836
2000
3,720024005
4,920064597
2001
11,50209251
3,643466447
2002
11,87875643
4,499475391
2003
6,585719187
4,780369122
2004
6,243520926
5,030873945
2005
10,45195661
5,692571304
2006
13,10941528
5,500951785
2007
6,407448459
6,345022245
2008
9,776585195
6,013702503
2009
4,813524326
4,575635472
2010
5,1327549
6,104860829
 
Resources : World Development Indicator

From data above regress the model Y = α0 + α1 +u, where Y = cpi inflation (%) and X = GDP growth/economic growth (%)
a.                   Make a scatter plot and give an explanation from it.
b.                  How do you interpretate the model?


Jawaban a. :

Langkah-langkah eviews

1.klik file-new-eviews workfile

2. pada workfile structure type, pilih dated-regular frequency. Lalu isi data tahun dimulai dan tahun di akhiri. Lalu klik ok.

3.  klik kanan mouse-new object-series- kemudian ketik nama variabel yang akan kita masukkan.

 
4
  

44.Klik variabel CPI, kemudian GDP dengan cara klik CPI lalu tekan “CTRL” dan klik GDP. Klik open-as group

 
 
35. Copy data dari excel, lalu masukkan masuk ke eviews,klik edit- paste


6. klik GDP lalu CPI-open-as group , lalu view-graph (ingat kurva horizontal yang di klik dulu)
 7.  klik scatter-regression line



penjelasan: Hubungan yang terjadi antara pertumbuhan ekonomi dan inflasi adalah negatif. Semakin tinggi pertumbuhan ekonomi mengimplikasikan semakin banyak jumlah barang dan jasa yang diproduksi. Dengan semakin banyak barang dan jasa yang tersedia, dengan asumsi variabel lain konstan maka akan mengurangi tingkat inflasi dalam negeri.

jawaban b: 

langkah-langkah eviews:
1. klik quick-estimate equation
 
2. kemudian isi kotak putih pada estimate equation dengan model yang akan kita regress (contoh: CPI=a0 + a1GDP+Ui maka di kotak putih kita isi dengan cpi c gdp) nama variabel harus sesuai dengan nama yang ada di workfile


interpret : 
b0   = 21.07588, artinya inflasi sebesar 21.08% ketika tidak dipengaruhi oleh variabel apapun.
b1 = -1.902574, artinya ketika pertumbuhan ekonomi meningkat 1% maka inflasi akan menurun sebesar 1.9%, ceteris paribus.

No comments:

Followers